PERWAKILAN PROVINSI BENGKULU
Home Blog Page 3

Perkara Pidum Meningkat, Pidsus Kejati Bengkulu Selamatkan KN Rp4 Miliar

PROVINSI BENGKULU- Pada rangkaian Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) ke-64 tahun 2024, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu melaksanakan press release hasil kinerja selama tahun 2024 dari bidang tindak pidana khusus (pidsus), tindak pidana umum (pidum) dan intelijen.Kejati Bengkulu hadir di tengah masyarakat untuk sama-sama membangun peradaban yang taat hukum. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tunggakan Pajak Randis Tanggung Jawab OPD

KEPAHIANG- Angka tunggakan pajak kendaraan dinas (Randis) di lingkungan Pemkab Kepahiang. Guna meminimilasirnya, Sekda Kepahiang Dr. Hartono telah melayangkan SE sejak Juni 2024 agar seluruh OPD di lingkungan Pemkab Kepahiang dapat menyelesaikan tunggakan pajak Randis, dengan memanfaatkan program pemutihan pajak kendaraan yang tengah berjalan saat ini. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Lepas Dari Tuntutan Uang Pengganti Total Rp271 Juta

SELUMA- Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Seluma menyatakan banding atas vonis majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Bengkulu terhadap tiga terdakwa yang terseret perkara korupsi dana operasional Sekretariat DPRD Seluma tahun anggaran 2021. Alasannya lantaran ketiga terdakwa yakni mantan Bendahara Pengeluaran Setwan DPRD Seluma tahun 2021, Rahmat Efendi Tanjung, mantan Kepala Bagian Keuangan dan...

Masih Persoalan Sertifikat, Lelang Pemkab Lebong di Bandung Terhambat

LEBONG- Masih persoalan sertifikat tanah, membuat rencana Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melelang Mess yang ada di Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat menjadi terhambat. Karena, 4 sertifikat atas tanah tempat Mess Pemkab Lebong itu berdiri, dinyatakan hilang sejak beberapa waktu lalu. Sehingga, Pemkab Lebong harus mengurus kembali sertifikat tanah Mess Pemkab Lebong yang berada di Kota Bandung itu. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita...

Pusat Jajanan Kuliner Taman Santoso Tetap Terbengkalai

KEPAHIANG- Sangat disayangkan, bangunan pusat jajanan kuliner di kawasan Taman Santoso tetap dibiarkan terbengkalai. Dibangun sejak 2019 menelan anggaran ratusan juta rupiah dari alokasi APBD Kabupaten Kepahiang, bangunan sama sekali belum pernah dimanfaatkan. Berada di bawah Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Kepahiang, semula bangunan dirancang sebagai sentra jajanan kuliner di Kabupaten Kepahiang yang juga diharapkan makin membuat...

7 Tsk Dugaan Korupsi RSUD Mukomuko Dipindah ke Rutan

MUKOMUKO- Sidang perdana agenda dakwaan perkara dugaan korupsi pengelolaan keuangan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mukomuko dari tahun 2016 sampai 2021 dijadwalkan 29 Juli 2024 mendatang. Sehingga, kemarin, 18 Juli 2024 Kejaksaan Negeri (Kejari) Mukomuko memindahkan tujuh tersangka yakni Mantan Direktur 2016 - 2020, Dr Tugur Anjas, Mantan Bendahara pengeluaran BLUD 2016-2019, Andi Fitriadi, mantan Kabid Pelayanan Medis 2017-202,...

Belum Bayar Pajak, Mobnas Camat Ditilang Camat Seluma Akui Tidak Ada Uang

SELUMA- Sat Lantas Polres Seluma menggelar razia gabungan, Kamis pagi, 18 Juli 2024. Semua kendaraan yang melintasi depan Mapolsek Sukaraja diperiksa satu persatu mengenai kelengkapan kendaraan beserta surat menyuratnya. Dari ratusan pelintas, ada Camat Seluma, Najamudin yang tidak luput dari tilang polisi. Mobil dinas (Mobnas) yang dikendarainya diketahui belum membayar pajak kendaraan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)  

3 Fortuner Mobnas Unsur Pimpinan DPRD Lebong Akan Dilelang

LEBONG- Tiga unit mobil dinas (Mobnas) jenis Toyota Fortuner milik tiga unsur pimpinan DPRD Lebong periode 2019-2024 akan dilelang. Tiga unit Mobnas itu rencananya akan dilelang dengan mekanisme penunjukan langsung atau lelang khusus. Plt Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD) Lebong, Riswan Effendi, MM mengatakan lelang khusus tiga unit mobnas tiga unsur pimpinan DPRD Lebong itu sudah berproses. Sumber Berita: Rakyat...

Inspektorat Audit DD dan ADD 122 Desa

REJANG LEBONG- Inspektorat Kabupaten Rejang Lebong mempersiapkan audit terhadap penggunaan Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD). DD dan ADD tahun 2024 yang akan diaudit yang diterima 122 desa di Kabupaten Rejang Lebong. Audit tersebut sebagai upaya pemerintah untuk meningkatkan transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan dana publik. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Nilai Kontrak DAK Fisik Masih di Bawah 20 Persen Ini Daerah dan Rincianya

PROVINSI BENGKULU- Terdapat satu daerah yang nilai kontrak di bawah 20 persen, pada penyaluran Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik tahap I kabupaten/kota di Provinsi Bengkulu. Di mana jumlah 20 persen tersebut, didasari data kontrak yang dibandingkan dengan Rencana Kegiatan (RK) DAK fisik hingga Rabu, 17 Juli 2024. Diterangkan Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Provinsi Bengkulu, Bayu Bayu Andy...

Tiga Terdakwa Minta Bebas, Jaksa Tetap Pada Tuntutan Perkara Korupsi Lab RSUD Curup

REJANG LEBONG- Jaksa Penutut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Rejang Lebong bersikukuh nyatakan tetap pada tuntutan terhadap tiga terdakwa perkara korupsi Pembangunan Laboratorium RSUD Curup Tahun Anggaran 2020 yang meminta bebas pada pleidoi. Jawaban JPU atau replik ini dibacakan pada sidang Rabu, 17 Juli 2024 di PN Tipikor Bengkulu. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

10 Pembangunan Strategis Pemkab Seluma Dikawal Jaksa

SELUMA- Jika disepakati, Kejaksaan Negeri (Kejari) Seluma pada tahun ini akan melakukan pengamanan pada 10 pembangunan strategis milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seluma, bedanya dari tahun lalu, saat ini jaksa sudah bisa mengawal pengamanan pembangunan strategis (PPS) via online, yakni website Simpang Tais. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Inventarisir Aset Daerah Terbengkalai Picu Masalah

KEPAHIANG- Sekda Dr. Hartono meminta seluruh OPD di lingkungan Pemkab Kepahiang segera melakukan inventarisir aset daerah. Khususnya, pendataan ulang aset daerah berupa kendaraan dinas, tanah, gedung hingga harta bernilai lainnya. Inventarisir aset mesti dilakukan. Bila inventarisir aset terbengkalai, ini akan memicu timbulnya masalah di kemudian hari. Seperti halnya, aset kendaraan dinas yang kerap menimbulkan persoalan lantaran masih tercatat sebagai...

Tidak Hanya Bendahara Tsk Korupsi, Akan Menyeret Lainnya

LEBONG- Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Mukomuko akhirnya melimpahkan berkas perkara dan 7 tersangka dugaan korupsi RSUD Mukomuko ke Pengadilan Tipikor Bengkulu. Ini setelah awal Juli lalu penyidik Kejari Mukomuko menyerahkan 7 tersangka dan barang bukti ke JPU. Setelah dilimpahkan, maka status 7 tersangka dugaan korupsi RSUD Mukomuko sekarang ini menjadi kewenangan pihak Pengadilan Tipikor Bengkulu. Sumber Berita: Rakyat...

7 Tsk Dugaan Korupsi RSUD Mukomuko Dilimpahkan ke Pengadilan

MUKOMUKO- Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Mukomuko akhirnya melimpahkan berkas perkara dan 7 tersangka dugaan korupsi RSUD Mukomuko ke Pengadilan Tipikor Bengkulu. Ini setelah awal Juli lalu penyidik Kejari Mukomuko menyerahkan 7 tersangka dan barang bukti ke JPU. Setelah dilimpahkan, maka status 7 tersangka dugaan korupsi RSUD Mukomuko sekarang ini menjadi kewenangan pihak Pengadilan Tipikor Bengkulu. Sumber Berita: Rakyat...

Perkara Korupsi Lab RSUD Curup, Tiga Terdakwa Minta Bebas

REJANG LEBONG- Tiga terdakwa dalam perkara korupsi Pembangunan Laboratorium RSUD Curup Tahun Anggaran 2020 meminta bebas dari tuntutan Jaksa Penutut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Rejang Lebong. Ketiganya yakni Dirut CV Cahaya Riski, Ivan Didi Septiadi, Konsultan Pengawas PT. Nusa Mandiri Persada, Fahrul Razi dan Pejabat Pembuat Komitmen, Harmansyah. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Sengketa Tapal Batas Lebong-Bengkulu Utara Tunggu Putusan MK

LEBONG- Sangketa tapal batas antara Kabupaten Lebong dan Kabupaten Bengkulu Utara berlanjut ke Mahkamah Konstitusi (MK). Pasalnya, dua kali mediasi yang dilakukan antara Kabupaten Lebong dan Kabupaten Bengkulu Utara tidak juga menemukan titik temu. Seperti mediasi yang difasilitasi oleh Gubernur Bengkulu, pada 6 Juni 2024 dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), pada 14 Juni 2024. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Rp 2,1 Miliar Untuk 75 Rumah Ibadah

REJANG LEBONG- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rejang Lebong meluncurkan program penyaluran bantuan hibah untu rumah ibadah umat muslim. Bantuan ini berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2024, dengan tujuan mendukung dan memperkuat infrastruktur keagamaan di Kabupaten ini. Program ini menargetkan 75 rumah ibadah dengan total anggaran mencapai Rp 2,1 Miliar. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tunggakan PBB-P2 Nyaris RP1 Miliar

KEPAHIANG- Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kepahiang mendata, angka tunggakan Pajak Bumi Bangunan Perkotaan dan Pedesaan (PBB-P2) di Tahun Anggaran (TA) 2023 nyaris menembus angka Rp1 miliar. Hingga melewati semestes pertama TA 2024, tunggakan PBB P2 dengan angka persisnya mencapai Rp840 juta itu, tak kunjung terselesaikan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Pembangunan Pangkalan Bakamla Bengkulu Direncanakan di Enggano

PROVINSI BENGKULU- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu akan hibahkan 12 hektare lahan kepada Badan Keamanan Laut (Bakamla) RI untuk dibangun fasilitas sarana dan prasarana penunjang pengamanan laut. Diketahui, 12 hektare lahan tersebut tepatnya berada pada di Desa Malakoni, Kecamatan Enggano, Kabupaten Bengkulu Utara. Dipilihnya lahan di Pulau Enggano tersebut, dikarenakan letak pulau itu sendiri sehingga dapat menunjang Sistem Keamanan dan Pemantauan...

Pembangunan Offtake SPAM Diusulkan Masuk APBD-P

PROVINSI BENGKULU- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Bengkulu akan merampungkan pembangunan offtake pada Proyek Strategis Nasional (PSN) Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) regional Bengkulu Tengah - Kota Bengkulu-Seluma (Benteng - Kobema) yang ditarget beroperasi akhir 2024 ini. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tiga Terdakwa Dibebankan Uang Pengganti Capai Rp1.28 Miliar

REJANG LEBONG- Selain tuntutan pidana penjara dan denda uang, Jaksa Penutut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Rejang Lebong membebankan uang pengganti dalam perkara korupsi Pembangunan Laboratorium RSUD Curup Tahun Anggaran 2020 kepada tiga terdakwa. Total uang pengganti yang dibebankan dalam tuntutan JPU mencapai Rp1,28 miliar dari total kerugian negara yang timbul dalam perkara ini Rp1,6 miliar berdasarkan hitungan auditor...

Semangat Kerja Turun, Pemkab Siapkan Rp 2Miliar Mobnas DPRD

MUKOMUKO- Ada yang menarik dari gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mukomuko. Usai pemilu legislatif (Pileg) lalu, saat ini gedung wakil rakyat itu tampak sepi.Semangat kerja anggota DPRD periode 2019-2024 itu jauh menurun, dibuktikan banyak anggota dewan yang tidak hadir dalam rapat-rapat penting. Malah sekadar menampakan muka pun, tampaknya mereka sudah berat. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Ratusan Randis Menunggak Pajak

REJANG LEBONG- Kepala Seksi Penetapan dan Penerimaan Unit Pelaksana Teknis Dinas Pengelolaan Pendapatan Daerah (UPTD-PPD) Provinsi Bengkulu di Kantor Samsat, Kabupaten Rejang Lebong, Sabirin Absah, menyebutkan sebanyak 312 unit kendaraan dinas milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rejang Lebong masih menunggak pembayaran pajak kendaraan bermotor. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Terduga Pelaku Bakar Mobnas Dirut PDAM Terlacak

KEPAHIANG- Terduga pelaku bakar mobil dinas (Mobnas) Plt. Dirut PDAM Tirta Alami Kepahiang, Arminsyah terlacak.Pasca kejadian yang menggegerkan warga sekitar kawasan kantor PDAM di Kelurahan Pensiunan Kecamatan, Senin 8 Juli sekira pukul 10.00 WIB. Satreskrim Polres Kepahiang telah bergerak dengan melakukan olah TKP. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tahun Ini 100 Aset Akan Disertifikat

REJANG LEBONG-Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) Kabupaten Rejang Lebong tahun ini menargetkan sertifikasi terhadap 100 aset milik daerah. Aset-aset ini meliputi gedung puskesdes, sekolah, dan tanah bawah jalan.Langkah ini tidak hanya bertujuan untuk tertib administrasi tetapi juga untuk memberikan perlindungan hukum yang lebih kuat terhadap aset-aset tersebut. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Penetapan Tsk Korupsi DD ADD Puguk Pedaro Semakin Dekat

LEBONG- Satreskrim Polres Lebong, Kamis, 4 Juli 2024 selesai melaksanakan gelar perkara di Mapolda Bengkulu, atas kasus dugaan penyalahgunaan anggaran Dana Desa dan Alokasi Dana Desa (DD/ADD) Puguk Pedaro Tahun Anggaran (TA) 2022. Saat ini, Unit Tidak Pidana Korupsi (Tipikor) Satreskrim Polres Lebong sedang melengkapi berkas, untuk menentapkan calon tersangka dalam kasus ini. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tujuh Tsk Tetap Ditahan,Enam JPU Kawal Persidangan

MUKOMUKO-Tidak lama lagi tujuh tersangka yang terseret kasus dugaan korupsi pengelolaan keuangan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mukomuko dari tahun 2016 sampai 2021 akan duduk di kursi pesakitan. Hal tersebut diketahui, pasca Kamis, 4 Juli 2024 dilakukan tahap 2, pelimpahan tersangka beserta barang bukti dari penyidik tindak pidana khusus (pidsus) kepada penuntut umum Kejaksaan Negeri (Kejari) Mukomuko. Sumber Berita: Rakyat...

Bengkulu Segera Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan di 2024

Bengkulu (ANTARA) - Pemerintah Provinsi Bengkulu segera menggelar program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada 2024 ini, yang direncanakan berlangsung hingga akhir tahun. "Berdasarkan hasil evaluasi dari awal tahun sampai saat ini Mei, kami melihat juga referensi di beberapa provinsi yang ada di Indonesia masih melakukan perpanjangan pemutihan pajak," kata Kepala BPKD Provinsi Bengkulu Haryadi di Bengkulu, Selasa. Gubernur Bengkulu pun, kata...

Kasus Stunting di Kota Bengkulu Turun 6,2 Persen pada 2023

Kota Bengkulu (ANTARA) - Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Bengkulu mencatat harus stunting di wilayah tersebut mengalami penurunan hingga 6,2 persen pada 2023. "Penurunan kasus stunting di wilayah tersebut merupakan keberhasilan seluruh elemen di Kota Bengkulu," kata Kepala DP3AP2KB Bengkulu Dewi Darma di Bengkulu, Selasa. Dia menambahkan, prevalensi stunting Kota Bengkulu turun drastis dimana pada...

Kepolisian Resor Kota Bengkulu Tahan Dua Tersangka Kasus Korupsi Dana Bantuan Operasional Sekolah

Kota Bengkulu (ANTARA) - Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bengkulu menahan dua orang tersangka terkait kasus korupsi dana bantuan operasional sekolah (BOS) tahun anggaran 2019 sampai 2022 di Sekolah Menengah Pertama (SMPN) 17 Kota Bengkulu. Kapolresta Bengkulu Kombes Pol Deddy Nata melalui Kasat Reskrim AKP Mulyo Hartomo di Bengkulu, Selasa menyebutkan, pihaknya telah menahan dua tersangka atas kasus yaitu I-M selaku...

Pemerintah Provinsi Bengkulu Raih Opini WTP 7 Kali Berturut-turut, Gubernur Rohidin Dapat Apresiasi

KOMPAS.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia (RI) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Bengkulu Tahun 2023. Dengan capaian pada LKPD 2023 itu, saat ini ada total raihan Opini WTP untuk Pemprov Bengkulu. Capaian ini bahkan didapatkan selama tujuh kali berturut-turut Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) tersebut diserahkan...

Proyek Jalan Air Selimang Juga Jadi Temuan BPK

KEPAHIANG- Sejumlah proyek fisik seperti pengerjaan jalan, tak luput dari catatan temuan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) TA 2023 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Bengkulu. Seperti, pengerjaan paket jalan di Dinas PUPR Kabupaten Kepahiang. Ada kelebihan pembayaran pada pekerjaan rekonstruksi jalan hotmik paket 1 sebesar Rp287.218.292,24 yang disebabkan adanya kekurangan volume...

Ketua DPRD Seluma Pertanyakan Dana Banpol Tidak Kunjung Cair

SELUMA- Kejelasan mengenai dana bantuan partai politik (Banpol) yang tidak kunjung cair, dipertanyakan Ketua DPRD Seluma, Nofi Eriyan Andesca, S.Sos. Hingga pertengahan tahun 2024 tidak ada penjelasan dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seluma mengenai hal ini. Padahal kebutuhan partai cukup banyak, mengingat tahapan Pilkada saat ini sudah mulai berjalan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Penetapan Tsk Kasus Proyek Puskeswan Dinas Pertanian Benteng Tunggu Perhitungan KN

BENGKULU TENGAH- Penetapan tersangka penyidikan kasus dugaan korupsi pembangunan fisik rehabilitasi Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) tahun anggaran 2022 pada Dinas Pertanian Kabupaten Bengkulu Tengah menunggu hasil hasil penghitungan kerugian negara. Selain itu, Subdit Subdit Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Bengkulu masih melengkapi bukti untuk menetapkan tersangka. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Perkuat Alat Bukti Dugaan Korupsi Bungin, Cek Fisik

LEBONG- Kejaksaan Negeri (Kejari) Lebong terus mendalami penyelidikan dugaan korupsi realisasi Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa ADD) Desa Bungin, Kecamatan Bingin Kuning tahun anggaran (TA) 2017-2022. Untuk memperkuat alat bukti, hari ini, Kamis 4 Juli 2024, jaksa Kejari Lebong akan turun ke lapangan melakukan pengecekan kegiatan fisik yang ada di Desa Bungin yang didanai DD TA 2017-2022. Sumber...

Tindaklanjuti Catatan BPK, Sekda surati OPD

BENGKULU TENGAH- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bengkulu Tengah, Drs. Rachmat Riyanto, ST, M.AP mengirim surat ke Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Dalam surat tersebut OPD diminta segera menindaklanjuti semua catatan yang diberikan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Bengkulu. "Saya sudah meminta Kepala OPD untuk sesegera mungkin menindaklanjuti semua catatan BPK RI, baik itu kerugian negara dan catatan lainnya," tegas...

Dana Banpol Hanya 8 Bulan, Sisanya Untuk Pemenang

KEPAHIANG- Khusus di Tahun Anggaran 2024 ini dana bantuan partai politik (Banpol) hanya diproyeksi hingga Agustus. Saat ini, dana Banpol sudah bisa diajukan ke Kesbangpol Kabupaten Kepahiang. tertuang dalam APBD TA 2024 Kabupaten Kepahiang, dana Banpol telah disiapkan mencapai Rp1.191.030.000 bagi 10 Parpol sesuai hasil Pemilu Legislatif 2019. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Ada 30 Ribu Unit Kendaraan di Kaur Nunggak Pajak

KAUR- Hingga Tahun 2024, ada 30.000 unit kendaraan milik warga Kabupaten Kaur, baik itu kendaraan dinas dan pribadi menunggak pajak. Jumlah ini masihlah sangat banyak, pasalnya berdasarkan pendataan Unit Pelaksanaan Teknis Dinas (UPTD) Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Kabupaten Kaur, hingga tahun ini cuma ada 54 ribu unit kendaraan di Kabupaten Kaur. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Vonis 12 Terdakwa Korupsi BTT Seluma Tidak Ada Upaya Hukum Lanjutan

SELUMA- Hakim telah menjatuhkan vonis terhadap 12 terdakwa dugaan korupsi Belanja Tidak Terduga (BTT) di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Seluma tahun anggaran 2021.Dari vonis yang dijatuhkan hakim Pengadilan Tipikor Bengkulu, Selasa 11 Juni 2024 tersebut, sepertinya tidak akan ada upaya hukum lanjutan yang dilakukan oleh penasihat hukum (PH) terdakwa maupun dari Jaksa Penuntut Umum (JPU). Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita...

BOS Rp18 Miliar untuk 17.571 Pelajar Mulai Disalurkan

KAUR- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kaur memintanya agar sekolah sekolah se-Kabupaten Kaur, menyalurkan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tahun 2024 sesuai dengan peruntukan. Kepala Sekolah, yang bertanggung jawab melakukan pernyaluran dana BOS diminta benar-benar bijak menggunakan dana BOS sesuai dengan juknis yang telah dikeluarkan oleh Kementerian Pendidikan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Ini Daftar 10 Proyek Wah Dinas PUPR Kepahiang

KEPAHIANG- Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten Kepahiang di Tahun Anggaran (TA) 2024 ini, Menggarap proyek bernilai wah. Daftar diperoleh, setidaknya ada 10 proyek, pagu anggarannya bervariasi antara Rp200 juta hingga Rp5 miliar. Diantara proyek wah tersebut adalah pekerjaan peningkatan/rekonstruksi Jalan Lingkar Taba Mulan 2 di Kecamatan Merigi. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Pemkab Segera Rampungkan Legalitas Dan Inventarisasi Aset

MUKOMUKO- Dari 90 bidang aset tanah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mukomuko yang semula bermasalah, saat ini menyisakan tiga bidang tanah lagi.Tanah tersebut tercatat sebagai aset milik Pemkab Mukomuko, namun dikliam dan dikuasai oleh oknum masyarakat.Sebelumnya memang ada 90 tanah merupakan aset Pemkab yang sebelumnya bermasalah terkait legalitas kepemilikan. Sekarang tinggal tiga bidang tanah lagi," kata Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD)...

4 Titik Aset Eks Rejang Lebong Tak Dioptimalkan Untuk PAD

REJANG LEBONG- Empat titik aset yang sudah menjadi milik Pemkab Kepahiang (kecuali RSUD Jalur Dua, red), belum dimanfaatkan untuk mengoptimal Pendapatan Asli Daerah (PAD). Adalah eks RSUD Dua Jalur, SKB Suro, eks Pabrik Nilam dan eks Rumdin Sekda. Untuk eks RSUD Dua Jalur misalnya, meski pengelolaannya sudah menjadi hak penuh Pemkab Rejang Lebong, Pemkab Kepahiang masih dapat mengoptimalkan pendapatan daerah...

78 Unit Kendaraan Dinas Nunggak Pajak

LEBONG- Unit Pelayanan Teknis Daerah (UPTD) Samsat Lebong mencatat, per Mei 2024 ada 78 unit Kendaraan Dinas (Randis) yang menunggak pajak, dengan total tunggakan Rp108 juta. Rinciannya, 28 unit Sepeda Motor dengan total tunggakan Rp3,7 juta, 3 unit Truk dengan total tunggakan Rp8 juta, 9 unit mobil pikap dengan total tunggakan Rp18,7 juta, 1 unit bus dengan total tunggakan...

Dana BOS Rp131.94 Miliar Sudah Dicairkan

PROVINSI BENGKULU- Kantor Pelayanan Perbendaharaan Nasional (KPPN) wilayah Bengkulu telah menyalurkan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) sebesar Rp131,94 miliar. Dana BOS Rp131,94 miliar itu dicairkan untuk sekolah di 4 pemerintah daerah se Provinsi Bengkulu. Rinciannya, Pemerintah Kota Bengkulu dengan realisasi anggaran BOS Rp27,64 miliar dari alokasi pagu Rp53,26 miliar. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Dana Hibah Pilkada Rp 25 Miliar Disalurkan ke KPU Bengkulu Selatan

BENGKULU SELATAN- Pemkab Bengkulu Selatan baru saja menyelesaikan transfer dana hibah Pilkada sebesar Rp 25 miliar ke KPU Bengkulu Selatan. Dengan disalurkannya dana hibah tersebut, Pemkab Bengkulu Selatan menuntut agar Pilkada terselenggara dengan baik. Kepala Badan Kesbangpol Bengkulu Selatan Arjo Arifin membenarkan dana hibah Pilkada Bengkulu Selatan telah disalurkan 100 persen di tahun 2024. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

TRG Disdikbud dan Dinas PUPR Kaur Masih Membengkak

KAUR- Dua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kaur yakni Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) sampai dengan bulan Juni belum kunjung melakukan pelunasan Tuntutan Ganti Rugi (TGR). Sebagaimana diketahui, kedua OPD ini mempunyai TGR sebagaimana hasil audit Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) beberapa waktu yang lalu. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita...

12 Unit Mesin Pompa Air Dibagikan ke Poktan

BENGKULU TENGAH- Dinas Pertanian Kabupaten Bengkulu Tengah (Benteng) telah membagikan sebanyak 12 unit mesin pompa air kepada kelompok tani (Poktan). Pengadaan 12 unit pompa air ini bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2024.Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Bengkulu, Endang Sumantri, SH, MH, melalui Kabid Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP), Dolas Juarsa SP menjelaskan, dana yang bersumber dari...

Digelentorkan Uang Rp1.1 M, Pembangunan MPP Kepahiang Berlanjut

KEPAHIANG-Pembangunan Mall Pelayanan Publik (MPP) kembali berjalan di TA 2024. Sudah disediakan Rp1,15 miliar di APBD Kepahiang, untuk kegiatan renovasi berat gedung kantor MPP. Terpantau, para pekerja mulai bergerak melanjutkan pembangunan MPP yang berada di bagian belakang gedung baru. Kepala Dinas Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Kepahiang Elva Mardiana, S.IP, M.Si mengatakan, pembangunan MPP...

Kepahiang Tidak Nikmati Setoran Parkir RSUD Dua Jalur Curup

KEPAHIANG- Sebagai pemilik wilayah, sejauh ini Kabupaten Kepahiang tak menikmati pendapatan sektor parkir dari RSUD Dua Jalur Curup Kabupaten Rejang Lebong. Dengan kesepakatan yang ada, seiring penyerahan aset P3D (Personil, Pembiayaan Sarana Prasarana dan Dokumen) pada 2022, secara resmi RSUD Dua Jalur memang sudah dikelola penuh oleh Pemkab Rejang Lebong. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Usai Pemeriksaan 5 Saksi, Perkara BUMDes Berpeluang Penyelidikan

MUKOMUKO- Meskipun akan tegah proses berganti pimpinan Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Mukomuko, terus berjalan memproses perkara dugaan tipikor penyimpangan aset dan penghasilan pengelolaan manajemen keuangan BUMDes Berangan Mulya, Kecamatan Teramang Jaya, Kabupaten Mukomuko. Setelah sebanyak lima orang saksi diperiksa penyidik yakni Sekdes Berangan Mulya inisial N, Kepala Pasar N. Selanjutnya pengurus di BUMDes inisial S selaku Kaur Ketertiban, Inisial...

Jadi Tersangka Dugaan Korupsi Dana BOS Rp1 Miliar, 2 Guru SMP di Bengkulu Ditahan

KOTA BENGKULU- Polresta Bengkulu menetapkan 2 guru SMPN 17 Kota Bengkulu sebagai tersangka dugaan korupsi dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tahun anggaran 2019-2022. Kapolresta Bengkulu Kombes. Pol. Deddy Nata, S.IK melalui PS Kasat Reskrim Polresta Bengkulu AKP. Mulyo Hartomo membenarkan telah menetapkan 2 guru SMP tersebut sebagai tersangka dugaan korupsi Dana BOS. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

5 Bulan, Realisasi PAD Parkir Baru 18 Persen

KOTA BENGKULU- Sudah berjalan 5 bulan, realisasi pendapatan asli daerah (PAD) dari retribusi parkir baru mencapai 18 persen. Tepatnya Rp900 juta dari target tahun ini yang mencapai Rp5 miliar. Diketahui tarif parkir di Kota Bengkulu tahun ini naik seiring dengan terbitnya Peraturan Daerah (Perda) Kota Bengkulu Nomor 1 Tahun 2024. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Ahli Kontruksi Sebut Spesifikasi Laboraturium RSUD Curup Dikurangi

REJANG LEBONG- Ahli Kontruksi dari Universitas Prof. Hazairin Bengkulu, Ir. Jarwoto, MT memberikan keterangan terkait perkara dugaan korupsi Pembangunan Laboratorium RSUD Curup Tahun Anggaran 2020. Ahli Kontruksi, Jarwoto menyebut bahwa berdasarkan hasil analisa, dari Rancangan Anggaran Belanja (RAB) proyek Pembangunan Laboratorium RSUD Curup Tahun Anggaran 2020 tidak sesuai. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Bantuan Rp598 Juta Untuk 72 Rumah Terdampak Banjir Lebong

LEBONG- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebong memberikan bantuan sosial rehabilitasi sarana dan prasarana kepada 72 rumah yang terdampak banjir bandang di Lebong, pada 16 April 2024 lalu. Bantuan yang diberikan berupa uang tunai, dengan total anggaran Rp598 juta. Bantuan ini diberikan langsung oleh Bupati Lebong, Kopli Ansori, bertempat di Aula Sekretariat Daerah (Setda) Lebong, Senin, 3 Juni 2024. Sumber Berita: Rakyat...

Lusa Tuntutan, KN Rp400 Juta Korupsi Setwan Belum Dipulihkan

SELUMA- Tiga terdakwa yang terseret perkara korupsi Belanja Operasional Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Setwan) Seluma Tahun Anggaran 2021 akan dituntut Jaksa pada Rabu, 5 Juni 2024 lusa mendatang. Menjelang agenda tuntutan perkara ini, kerugian negara (KN) masih tersisa sekitar Rp400 juta belum bisa dipulihkan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Gerai Modern Parkir Gratis, Setoran PAD Nihil

BENGKULU SELATAN- Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bengkulu Selatan dibuat geram oleh gerai gerai modern di Bengkulu Selatan. Gerai modern seperti Alfamart dan Indomaret enggan membayar retribusi PAD parkir. Gerai modern dinilai seenaknya memasang plang merek yang bertuliskan parkir gratis khusus pelanggan. Tentunya hal ini bikin geram Dinas Perhubungan Bengkulu Selatan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Silpa APBD Lebong 2023 Capai Rp14,7 Miliar

LEBONG- Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SILPA) pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lebong Tahun Anggaran 2023 mencapai Rp14,7 miliar. Hal ini tertuang dalam Nota Pengantar Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lebong Tahun Anggaran 2023. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Jelang Pergantian, Kajari Mukomuko Beberkan Kasus Korupsi yang Ditangani

MUKOMUKO- Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Mukomuko, Rudi Iskandar SH, MH menyampaikan masih banyak perkara dugaan tindak pidana korupsi yang saat ini sedang ditangani penyidik Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Mukomuko. Hal tersebut ia tegaskan menjelang pergantian pucuk kepemimpinan di Kejari Mukomuko berganti, ditandai dengan serah terima jabatan nantinya. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Jelang Pergantian, Kajari Mukomuko Beberkan Kasus Korupsi yang Ditangani

MUKOMUKO- Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Mukomuko, Rudi Iskandar SH, MH menyampaikan masih banyak perkara dugaan tindak pidana korupsi yang saat ini sedang ditangani penyidik Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Mukomuko. Hal tersebut ia tegaskan menjelang pergantian pucuk kepemimpinan di Kejari Mukomuko berganti, ditandai dengan serah terima jabatan nantinya. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

SILPA APBD Lebong 2023 Capai Rp14.7 Miliar

LEBONG- Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SILPA) pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lebong Tahun Anggaran 2023 mencapai Rp14,7 miliar. Hal ini tertuang dalam Nota Pengantar Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lebong Tahun Anggaran 2023. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Realisasi PAD Baru Capai Rp50.25 Miliar

KOTA BENGKULU- Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu dari Januari hingga Mei baru mencapai Rp50,25 miliar. Dari target PAD sektor retribusi dan pajak adalah Rp201 miliar pada tahun 2024. Namun jika diperkirakan akan melapuai target kendati piutang pajak masih membengkak. Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Bengkulu Dr. Nurlia Dewi, SH, MH mengatakan PAD dari Januari hingga Mei ini sudah...

Terima 6 Catatan dari BPK

BENGKULU TENGAH- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkulu Tengah pada Kamis 30 Mei 2024 kembali berhasil mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Bengkulu. Opini WTP ini atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2023. Opini WTP yang didapatkan Pemkab Bengkulu Tengah ini berdasarkan hasil pemeriksaan yang dilakukan BPK termasuk implementasi atas rencana aksi...

Seluma Pertahankan WTP 2x

Bengkulu, 30 Mei 2024. Bertempat di ruang rapat Kepala Perwakilan (Kalan), BPK melalui Kepala Perwakilan Provinsi Bengkulu Muhamad Toha Arafat, S.E., M.Si., Ak., CA., CSFA., CFrA. menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2023 kepada lembaga perwakilan dan kepala daerah yaitu Ketua DPRD Kabupaten Seluma Nofi Erian Andesca, S.Sos. dan Bupati Seluma Erwin Octavian,...

Dishub Bakal Hibahkan Mesin Kapal Terbengkalai ke Dua SMK

PROVINSI BENGKULU- Dua unit Kapal hibah Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia (RI) untuk Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Bengkulu di Pelabuhan Pulau Baai nyaris tenggelam. Dari pantauan RB di lokasi, Rabu, 29 Mei 2024 tampak sebagian badan kapal sudah masuk ke dalam air. Dua unit kapal yang nyaris tenggelam di laut yang tenang itu sudah terbengkalai beberapa tahun terakhir. Sumber Berita:...

Inspektorat Dorong TGR Dewan Masuk Pidsus

KAUR- Perpanjangan waktu pembayaran Tuntutan Ganti Rugi (TGR) anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaur paling lambat ditunggu Agustus mendatang. Jika tidak maka pihak Kejaksaan Negeri (Kejari) Kaur kembali akan melimpahkan kasus ini ke Inspektorat Kaur. Pembayaran TGR diperpanjang karena hingga batas akhir pembayaran yang sebelumnya telah ditentukan Kejari Kaur pada 10 April lalu. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Rp1,2 Miliar Banpol Tahap 1 Cair, Sisa Tunggu Pelatihan

LEBONG- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebong menyiapkan anggaran Rp1,2 miliar untuk Bantuan Partai Politik (Banpol). Dana sejumlah itu berasal dari APBD Lebong tahun anggaran 2024.Pencairan Anggaran Rp1,2 miliar Banpol untuk sejumlah Parpol di Lebong dilakukan dalam 2 tahap. Tahap pertama terhitung Januari hingga Agustus untuk 10 Parpol yang berhasil duduk di DPRD Lebong pada Pemilu 2019 lalu, sudah dicairkan. Sumber Berita:...

Tujuh Kali Berturut-turut, Pemprov Bengkulu Raih WTP di Era Gubernur Rohidin

PROVINSI- Pemerintah Provinsi Bengkulu kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Bengkulu tahun 2023 untuk ketujuh kalinya dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Keberhasilan Pemerintah Provinsi Bengkulu mempertahankan opini WTP tersebut merupakan yang ketujuh kalinya secara berturut-turut sejak tahun 2017 lalu. Hal itu tentu tidak lepas dari keberhasilan dari kepemimpinan di era Gubernur...

WTP Untuk Provinsi Bengkulu

Bengkulu, 29 Mei 2024. Bertempat di ruang Paripurna DPRD Provinsi Bengkulu, BPK Perwakilan Provinsi Bengkulu menghadiri Rapat Paripurna Pengumuman DPRD Provinsi Bengkulu dalam rangka Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun 2023 pada Pemerintah Provinsi Bengkulu. Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Bengkulu H. Ihsan Fajri, S.Sos., M.M. dan dilanjutkan dengan Penyerahan LHP oleh...

1.302 Unit Ranmor Belum Bayar Pajak di Lebong

LEBONG- Unit Pelayanan Teknis Daerah (UPTD) Samsat Lebong, mencatat per April 2024 ada 1.302 unit kendaraan bermotor atau Ranmor yang belum melakukan pembayaran pajak. Total tunggakan pajak mencapai Rp609 juta lebih. Dari 1.302 unit Ranmor tersebut, terbagi atas 1.102 unit sepeda motor dengan nilai tunggakan pajak Rp230 juta lebih, dan 119 unit mobil minibus dengan total tunggakan Rp255 juta Sumber...

BOK Capai Rp13.1 Miliar

REJANG LEBONG- Dinas Kesehatan Kabupaten Rejang Lebong mengumumkan alokasi dana Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) untuk tahun 2024 mencapai Rp13,1 miliar. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Rejang Lebong, Dhendi Novianto Saputra, S.KM menyatakan dana ini dialokasikan untuk 21 puskesmas yang tersebar di 15 kecamatan. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Jaksa Tolak Isi Pledio Terdakwa BTT Seluma

SELUMA- Sidang dugaan korupsi Belanja Tidak Terduga (BTT) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPD) Kabupaten Seluma tahun anggaran 2022, kembali digelar di Pengadilan Tipikor Bengkulu, Selasa 28 Mei 2024. Kasus ini menjerat 12 terdakwa.Agenda sidang kemarin adalah replik atau tanggapan JPU atas nota pembelaan (Pledoi) terdakwa Fauzan Aroni dan terdakwa Mirin Najib. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Mantan Sekda dan Kadis PUPR Diperiksa Jaksa

SELUMA- Masih dalam rangkaian pengusutan kasus tukar guling lahan yang saat ini sudah naik ke penyidikan, Selasa siang 28 Mei 2024, jaksa memanggil Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Seluma, Irihadi, M.Si dan Mantan Kadis PUPR Seluma, Erwin Paman. Hal ini karena nama keduanya tercantum sebagai bagian dari tim di dalam surat keputusan (SK) untuk memproses tukar guling pada tahun 2008. Sumber...

250 Unit Tab Hangus Kerugian Capai Rp7 Miliar

KAUR- Kebakaran yang terjadi di SMKN 5 Bengkulu Utara ternyata diawali dari suara ledakan.Suara seperti meledak tersebut berasal dari bagian plafon belakang dalam gedung utama SMKN 5 Bengkulu Utara. Kejadian ini pertama kali diketahui oleh Andika (17) yang saat kejadian itu tengah duduk-duduk di lokasi SMK. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Pajak Bakal Naik, 2025 Daerah Dapat Uang Dari Pajak Kendaran

BENGKULU UTARA- Sepertinya besaran pajak kendaraan bermotor tahun 2025 mendatang akan naik drastis. Ini lantaran pemerintah daerah kabupaten dan kota akan diberikan hak penerimaan dari uang Pajak Kendaraan bermotor tersebut. Besarannya mencapai 66 persen dari besaran pajak masing-masing kendaraan. Namun dana insentif untuk pendapatan daerah sebesar 66 persen tersebut didapatkan dari kenaikan pajak tahun ini. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

DPRD Bengkulu Utara Minta Kenaikan TPP Staf dan Eselon III

BENGKULU UTARA- DPRD Bengkulu Utara meminta adanya kenaikan Tambahan Perbaikan Penghasilan (TPP) bagi PNS di Bengkulu Utara. Permintaan kenaikan TPP ini khusus bagi pejabat mulai dari eselon III hingga staf pelaksana. Wakil Ketua I DPRD Bengkulu Utara Juhaili menilai saat ini besaran TPP antara eselon II dan besaran yang diterima Eselon III terlalu jauh. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Fokus Pengembalian Temuan BPK 2023

KEPAHIANG- Sekda Kabupaten Kepahiang Dr. Hartono berkeyakinan temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia perwakilan Provinsi Bengkulu terhadap pengelolaan keuangan Kabupaten Kepahiang Tahun Anggaran (TA) 2023, kelar tahun ini. Disampaikan, saat ini pihaknya tengah fokus dalam hal proses pengembalian. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Perkara BUMDES Menyeret Sekda, Pemeriksaan Meluas dan Mendalam

MUKOMUKO- Proses penyelidikan perkara dugaan korupsi, yakni penyimpangan aset dan penghasilan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berangan Mulya, Kecamatan Teramang Jaya, Kabupaten Mukomuko yang menyeret Sekda Mukomuko Dr. Abdiyanto SH, M.SI, telah memasuki babak baru. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Bengkulu Selatan Raih WTP Tiga Kali Berturut-turut

BENGKULU SELATAN- Pemkab Bengkulu Selatan baru saja meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Bengkulu Selatan Tahun anggaran 2023, dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, Senin 20 Mei 2024. Dengan capaian tersebut, Bengkulu Selatan kini berhasil meraih WTP tiga tahun secara berturut. Setelah sebelumnya menerima WTP dari BPK RI tahun 2022 dan 2023. Sumber...

Setiap Tahun jadi Temuan BPK Dewan Akan Panggil Petinggi Yayasan Semarak

PROVINSI BENGKULU- Lantaran setiap tahun menjadi temuan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), DPRD Provinsi Bengkulu akan memanggil pentinggi atau pengurus Yayasan Semarak Bengkulu. Untuk membahas polemik yayasan tersebut dengan Pemerintah Provinsi Bengkulu, terkait dengan aset bangunan yang telah masuk daftar temuan BPK. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tiga Saksi Kuatkan Dugaan Korupsi Laboratorium RSUD Curup RP1,6 Miliar

REJANG LEBONG- Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Rejang Lebong menghadirkan tiga saksi dalam sidang lanjutan perkara dugaan korupsi pembangunan Laboratorium RSUD Curup tahun anggaran 2020. Sidang beragendakan keterangan saksi digelar, Senin, 20 Mei 2024 di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Bengkulu. Bertindak sebagai Ketua Majelis Hakim, M. Solihin, SH. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Bengkulu Selatan Pertahankan WTP Tiga Kali

Bengkulu – Humas BPK Berdasarkan hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) termasuk implementasi atas rencana aksi yang telah dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkulu Selatan, maka BPK memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dengan paragraf Penekanan Suatu Hal (PSH) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Bengkulu Selatan Tahun 2023. Keberhasilan Pemkab Bengkulu Selatan mempertahankan opini WTP tersebut merupakan yang...

Bengkulu Selatan Pertahankan WTP

Bengkulu, 20 Mei 2024. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Bengkulu menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2023 Kabupaten Bengkulu Selatan yang berlangsung di ruang rapat Kepala Perwakilan (Kalan) BPK Provinsi Bengkulu. LHP tersebut diserahkan oleh Kepala Perwakilan Muhamad Toha Arafat, S.E., M.Si., Ak., CA., CSFA., CFrA. dengan didampingi oleh Kepala Subauditorat Bengkulu II...

Mukomuko Habiskan Rp5,2 Miliar

MUKOMUKO- Tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Mukomuko tengah berjalan. Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) untuk pengamanan Pilkada 2024 Mukomuko yang diberikan kepada TNI-Polri akan dilakukan hari ini, Senin, 20 Mei 2024. Besok (hari ini,), penandatanganan NPHD antara Pemkab Mukomuko, TNI dan Polri baru akan dilaksanakan," ujar Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Mukomuko. Sumber Berita:...

Terdakwa Mantan Sekretaris KPU Pulihkan KN Rp 198 Juta

KAUR- Terdakwa perkara korupsi di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kaur, yakni mantan Sekretaris KPU yang menjabat di tahun 2022 yang lalu, Yeni Rahayu (45) telah mengembalikan Kerugian Negara (KN) 100 persen. Total KN yang dikembalikannya mencapai Rp198 juta. KN kasus korupsi di KPU Kaur ini berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) KN dikeluar kan oleh Kantor Akuntan Publik (KAP) Bengkulu...

Capaian PAD Parkir Sudah Rp225 Juta

BENGKULU SELATAN- Realisasi pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor pajak parkir di Bengkulu Selatan tahun 2024 ini sudah mencapai Rp 225 juta. Sedangkan target yang diberikan pemerintah yakni Rp 410 juta. Parkir merupakan salah satu sektor penyumbang pendapatan asli daerah. Pasca terbitnya Perda Nomor 1 Tahun 2024 tentang Pajak dan Retribusi Daerah, pengelolaan retribusi daerah langsung diambi alih oleh...

Kumpulkan Bukti Dugaan Penyimpangan BOKB Rp4,5 Miliar

LEBONG- Dugaan penyimpangan penggunaan anggaran Bantuan Operasional Keluarga Berencana (BOKB) di Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBPЗА) Kabupaten Lebong, terus bergulir di Kejaksaan Negeri (Kejari) Lebong.Dugaan penyimpangan anggaran yang dilakukan penyelidikan oleh Jaksa Kejari Lebong, adalah penggunaan anggaran BOKB TA 2022 dan 2023. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Jaksa Bidik Penggunaan Dana BOKB DP2KBP3A Lebong

LEBONG- Penggunaan dana Bantuan Operasional Keluarga Berencana (BOKB) tahun anggaran 2022 dibidik jaksa Kejaksaan Negeri (Kejari) Lebong. Dana BOKB ini direalisasikan oleh Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KВРЗА) Kabupaten Lebong. Sejak dilakukan penyelidikan sejak beberapa waktu lalu, terhitung sudah belasan saksi diperiksa oleh penyidik Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Lebong. Mulai dari Pejabat Pelaksana Kegiatan...

Dana Hibah Pilkada Tahap II Cair, Rp6 Miliar Masuk Rekening KPU

LEBONG-Dana Hibah tahap II untuk penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Lebong sudah masuk ke rekening penampung hibah Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebong. Disampaikan Ketua KPU Lebong, Yoki Setiawan, S.Sos, dana hibah pada pencairan tahap II ini sejumlah Rp6 miliar. Dana hibah tahap II ini sudah masuk ke rekening penampungan dana hibah KPU Lebong per Mei 2024. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita...

Tarif Naik, Buru Pendapatan Daerah dari Sektor PBB-P2

KEPAHIANG- Tarif Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan Perkotaan (PBB- P2) Kabupaten Kepahiang naik tahun 2024 ini.Langkah tersebut dijalankan Pemkab Kepahiang dalam upaya meningkatkan pendapatan dari sektor pajak daerah. Kenaikan PBB-P2 ditetapkan untuk 2 kelas. Yakni, dengan NJOP kurang dari Rp miliar sebesar 0,12 persen. Serta, 0,13 persen untuk NJOP di atas Rp1 miliar. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Bapenda Kota Bengkulu Ajak Pelaku Usaha Hiburan Edukasi Masyarakat

KOTA BENGKULU- Pemerintah Kota Bengkulu telah mengatur ketentuan terbaru mengenai pajak daerah dan retribusi daerah (PDRD) melalui Peraturan Daerah (Perda) No. 1 Tahun 2024. Kenaikan pajak hiburan ini tertera pada Pasal 27 Ayat 2 khusus tarif hiburan pada diskotik, karaoke, kelab malam, bar dan mandi uap atau spa ditetapkan sebesar 40 persen. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

69 Jaringan Akan Dibagikan Dinas Perikanan untuk 21 KUB

MUKOMUKO-Sebanyak 69 paket alat tangkap ikan berupa jaring 2,5 inc dengan anggaran Rp800 juta bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun 2024. Kemarin, 13 Mei 2024 tiba di Kantor Dinas Perikanan Mukomuko, dari Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat. Sebanyak 69 paket jaring ini nantinya akan dibagikan ke pada 21 Kelompok Usaha Bersama (KUB) yang ada di Mukomuko. Sumber Berita: Rakyat...

DAK Fisik Dinkes Sudah Berkontrak Rp6.5 Miliar

BENGKULU TENGAH-Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bengkulu Tengah mengklaim saat ini Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik kesehatan sudah berkontrak mencapai Rp 6,5 miliar. Total pagu DAK fisik yang didapatkan Dinkes tahun ini berkisar Rp 8 miliar lebih. Kepala Dinkes Kabupaten Bengkulu Tengah, Barti Hasibuan, SKM mengatakan, pagu DAK fisik Dinkes Bengkulu Tengah tahun ini mencapai Rp 8 miliaran. Untuk Rp 6,5...

Target PAD Pariwisata Lebong Baru Terealisasi Rp3 Juta

LEBONG- Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Lebong, diberi target Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor Pariwisata, tahun ini Rp75 juta. Hingga Mei 2024 ini, target PAD sektor Pariwisata, baru terealisasi Rp3 juta. Kepala Bidang Pariwisata, Disparpora Lebong, Agus Suryadi, SE menerangkan, target PAD Rp75 juta tersebut, terbagi atas tiga pariwisata yang dikelola oleh Disparpora Lebong. Meliputi Pariwisata Air Putih, Pariwisata...

Penerimaan Retribusi Wisata Ditargetkan Rp221 Juta

REJANG LEBONG- Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Rejang Lebong meningkatkan efisiensi dalam mengumpulkan retribusi dari sektor pariwisata. Hal ini untuk mencapai target pendapatan asli daerah (PAD) tahun 2024. Kepala Dispar Kabupaten Rejang Lebong, Dodi Syahdani, S.Sos Sos mengatakan target pendapatan retribusi dari sektor pariwisata untuk tahun 2024 diharapkan mencapai Rp221 juta Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

TPK Hotel Menurun, Pajak Perhotelan Sulit Capai Target

PROVINSI BENGKULU- Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Provinsi Bengkulu dicatat Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bengkulu, menurun. Imbasnya, pajak perhotelan Kota Bengkulu 2024 ini sulit mencapai target. Diketahui, perhotelan di Provinsi Bengkulu, berpusat atau paling banyak berada di Kota Bengkulu.Dengan berbagai kelasnya, dari hotel kelas melati hingga bintang empat. Per Maret 2024 TPK tercatat hanya sebanyak 35,44 persen. Sumber Berita:...

Dugaan Pemotongan Anggaran 20 Persen, Kejari Penyelidikan

MUKOMUKO- Daftar kasus dugaan korupsi di Kabupaten Mukomuko bertambah panjang. Ini setelah Kejari Mukomuko menerima laporan masyarakat soal adanya potongan anggaran 20 persen. Baik itu yang di kelola oleh Sekretariat daerah (Setda- kab) Mukomuko, maupun yang dikelola masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Mukomuko. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Mantan Kabid Tenaga Kerja Dituntut 8 Tahun Penjara

BENGKULU TENGAH- Mantan Kepala Bidang (Kabid) Tenaga Kerja, Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) Kabupaten Bengkulu Tengah (Benteng), Elpi Eriantoni dituntut 8 tahun pidana penjara. Elpi Eriantoni menjadi terdakwa tunggal atas Perkara dugaan Korupsi Dana Kompensasi Penggunaan Tenaga Kerja Asing (DKP-TKA). Dinas Naker Benteng tahun 2018-2019. Sumber Berita: Rakyat Bengkulu (Berita Selengkapnya)

Tahun Ini Tarif PBB-P2 Naik

KAUR- Tahun ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kaur menaikan tarif Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Perkotaan dan Pedesaan (P2).Sebagaimana yang telah di atur dalam undang-undang dan juga telah disahkan melalui Peraturan Daerah (Perda) bahwa di tahun 2024 ini PBB-P2 Naik di angka 0,5 persen. Meskipun demikian hal ini tidak berlaku di setiap bangunan. Artinya pemungutan PBB-P2 masih sesuai dengan besaran...
Free WordPress Themes, Free Android Games